-->

Kamis, 25 Juni 2015

Inilah Pesan Roby Sebelum Meninggal... Ayo Dukung Roby selamatkan anak bangsa!

Nama saya Roby Indra Wahyuda
Lahir 12 Oktober 1988
Aku kerja di Dinas Pendidikan
Saya awal mula merokok hanya coba-coba
SD sekitar kelas 6
(saya) divonis kanker laring stadium 3
Operasi pengangkatan pita suara
Setelah tiga bulan malah makin parah
Ketika orang bilang aku sakit, aku butuh dana sekian
(bagi saya) Itu mahal sekali, dengan harga rokok yang murah sekali..
Nyanyi saya sudah tidak bisa, saya jadi merasa tidak bermanfaat
Waktu saya merokok, saya tidak percaya yang namanya penyakit paru-paru
Merokok mati, gak merokok mati, lebih baik merokok sampai mati
(tapi sekarang) saya mendekati kematian
Itulah testemoni yang diutarakan Roby Indra Wahyuda dalam video kampanye anti rokok Komunikasi Pengendalian Tembakau (Kompak). Kini setelah berjuang panjang melawan kanker laring yang dideritanya, Allah SWT memanggil Roby Indra Wahyuda
Innaillahi Wainnaillahi Rojiun.
Sebelum kematian menjemputnya, beliau telah menjadi seorang penjuang anti rokok yang punya mimpi kelak generasi penerus bangsa Indonesia bisa terbebas dari rokok dan tidak bernasib seperti dirinya.
Orangnya memang telah meninggalkan kita semua... tapi perjuangannya patut kita lanjutkan. Mari ditandatangani petisi yang dibuatnya dulu dan berharap pemerintah Indonesia saat ini mau meratifikasi FCTC. Mohon TTD dan share link dibawah yaa...

Klik >> CHANGE.ORG << Klik

Sumber : Erta Priadi Wirawijaya

Previous
Next Post »